Posts

Showing posts from April, 2017
Image
Khasiat buah naga  - Buah memang merupakan salah satu dari jenis makanan yang banyak memberikan manfaat untuk kesehatan, berhubung sudah banyak yang menemukan khasiat buah-buahan yang memiliki kandungan yang sangat baik untuk kesehatan tubuh setiap orang. yang salah satunya itu adalah buah naga, buah yang berasal dari negara Amerika ini banyak jenis dan khasiatnya maka dari itu banyak orang yang membudidayakan buah naga. Seiring perkembangan ilmu kesehatan, dan berkat perkembangan zaman akhirnya buah naga ini banyak dibudidayakan di negara negara Asia yang salah satunya adalah negara kita Indonesia, selain di Indonesia buah ini juga tersebar luas di berbagai negara seperti vietnam, filipina, bangkok dan tentunya negara-negara asia tenggara lainnya.Buah naga banyak memiliki kandungan yang sangat bermanfaat bagi kesehatan, kandungan yang terdapat pada buah naga ini adalah niasin, riblovain, tiamin, fosfor, kalsium dan masih banyak lagi kandungan lainnya yang ada pada

Kerja Menggiurkan di Kapal Pesiar.

Image
Bekerja di kapal pesiar sungguh menggiurkan bagi Yayan. Bagaimana tidak? Bertugas sebagai koki saja, ia akan mendapatkan upah yang cukup besar, 1.500 dolar Amerika atau setara Rp19 juta per bulan. "Peluang kerja di kapal pesiar sangat terbuka lebar, karena kebanyakan pekerja berasal dari negara Indonesia, India dan Filipina. Nah, untuk bekerja di kapal pesiar, hospitality atau kesopanan sangat penting. Untungnya, kita, orang Indonesia sudah terlatih untuk itu. Rakyat Indonesia ini kan terkenal ramah," ujarnya ketika ditemui TribunKaltim.co di salah satu lembaga pelatihan kapal pesiar, Miami Fleet, di  Balikpapan ,  Kalimantan Timur . Biasanya, lowongan pekerjaan yang dibutuhkan di kapal pesiar adalah housekeeping, waiter dan waitress, cook, laundry man, serta department food and beverage. "Range gajinya berdasarkan posisi. Housekeeping itu sama gajinya dengan waiter dan waitress. Tapi kalau cook sedikit berbeda," kata dia. Ahyar, salah satu pegawai dari

Pentingnya Pendidikan untuk Masa Depan

Image
Para pembaca yang budiman, seperti yang kita ketahui bahwa pendidikan merupakan kebutuhan sepanjang hayat. Setiap manusia membutuhkan pendidikan. Pendidikan sangatlah penting. Artinya, sebab tanpa pendidikan manusia akan sulit berkembang dan bahkan akan terbelakang. Dengan demikian, pendidikan harus betul-betul diarahkan untuk menghasilkan manusia yang berkualitas dan mampu berdaya saing disamping memiliki budi pekerti yang luhur dan moral yang baik. Oleh karena itu, pemerintah selalu ingin meningkatkan kualitas pendidikan untuk warga negaranya. Kualitas pendidikan tentu sangat penting bagi generasi muda. Generasi mudahlah yang akan memimpin negeri ini ke depannya. Bila generasi muda tidak mendapatkan pendidikan yang memadai, maka kita akan tertinggal dari bangsa-bangsa lain. Disinilah pentingnya manfaat pendidikan yaitu untuk meningkatkan kualitas generasi muda sehingga mereka mampu menghadapi persaingan global dunia. Fungsi pendidikan sudah sangatlah jelas. Dengan mendapatkan

Kisah anak miskin bisa menjadi Pilot

Image
Kisah itu berawal dari anak yg bernama fahri kurniawan. Sebenarnya dia ini ada 3 Sifat. Yaitu dia itu berani sama orang tua,nakal sekali, Tetapi dia Rajin beribadah..Dia hanya tinggal bersama dengan ibu dan neneknya. Ayah Fahri telah bercerai dengan Ibu Fahri sejak Fahri masih TK. Ibunya yang tidak bekerja(Pengangguran) dan Neneknya yang sedang sakit-sakitan,Keluarga Fahri terlilit banyak hutang. Begitu rumit hidupnya yg kesusahan itu.  Saat ia berumur 13 tahun (2 SMP) dia bercita cita ingin menjadi pilot. Saat Fahri mencari informasi mengenai Sekolah Penerbangan lewat Internet, Betapa terkejutnya Fahri melihat biaya sekolah penerbangan yang begitu mahal, sekitar puluhan juta rupiah. Sedangkan ibu Fahri hanya seorang pengangguran. Ibu Fahri hanya bisa menggadaikan perhiasannya untuk bisa menyekolahkan Fahri hingga lulus SMP. Fahri yang ingin sekali bercita-cita sebagai Pilot itu, berkata terhadap ibunya "Ibu aku ingin menjadi Pilot,aku ingin sekokah di Penerbangan,Tapi biayanya

Tantangan Yang Dihadapi Pilot

Image
Tantangan apa yang dihadapi pilot? Ada banyak tantangan yang dihadapi saat terbang, beberapa di antaranya tercantum di bawah ini. 1. Pengetahuan tentang cuaca adalah suatu keharusan dan yang paling penting.   Seiring dengan itu, kebutuhan untuk memutuskan saja tindakan tertentu untuk menghindari cuaca buruk dan juga tindakan untuk mengambil dalam masalah kasus cuaca Anda tiba-tiba. 2. Peraturan yang terkait dengan terbang harus diketahui dan dipatuhi selalu.   Dan, sebelum setiap penerbangan ada kebutuhan untuk memeriksa apakah ada NOTAMs yang menentukan beberapa jenis unserviceability atau unavialability dari sejumlah alat bantu berbasis tanah. 3. Penanganan komunikasi dengan pusat komunikasi berbasis tanah dan kepatuhan terhadap instruksi yang diberikan oleh pengendali tanah.   Penting untuk dicatat bahwa akan ada komunikasi terus-menerus antara ATC dan berbagai pesawat lain di udara.   Anda perlu tahu apa pesan yang relevan untuk Anda, mengakui dan kemudian, menga

Menjadi Pramugari Profesional

Image
Menjadi pramugari dianggap sebagai sebuah profesi yang sangat keren bagi seorang wanita. Yang namanya flight attendant memang identik dengan hidup kelas atas karena mempunyai pendapatan yang tidak sedikit. Oleh karena itu tidak heran kalau flight attendant sering bergaul dengan kaum sosialita. Selain gaji pramugari yang menggiurkan, apa yang bisa dibanggakan dari pramugari? Banyak! Jalan-jalan gratis ke kota dan tempat wisata yang bisa ia kunjungi, menceritakan pengalaman luar biasa dengan budaya di seluruh dunia dan dan lainnya dan juga fasilitas tidur di hotel berbintang yang terbilang paling bagus di dekat wilayah yang ada dengan segudang fasilitas menarik lainnya adalah sebuah kemewahan yang patut dinikmati. Tugas utamanya adalah sebagai awak kabin yang bertanggung jawab terhadap keselamatan penerbangan. Para pramugari yang tampil cantik, cool, dan charm tersebut adalah awak kabin yang bertugas membantu pilot untuk mengamankan penerbangan dengan memperhatikan aturan keselamata

Keuntungan Bekerja Di Kapal Pesiar

Keuntungan Bekerja di Kapal Pesiar 1. Penghasilan yang Besar jangan ditanya lagi. jauh-jauh dari indonesia ke negeri orang jika gajinya kecil pasti tidak ada yang mau bekerja disana. Perusahaan kapal pesiar memberikan gaji dollar kepada para pekerjanya. Beberapa perusahaan bahkan ada yang menggaji pekerjanya dengan mata uang euro. Anggap saja kita bekerja di level terbawah seperti tukang cuci piring (dishwasher), mereka bisa mendapatkan gaji sekitar $500 x 8 bulan kontrak. Gaji akan semakin tinggi seiring dengan tingkatan pekerjaan anda. 2. Jalan-Jalan keliling dunia gratiss! kapan lagi anda bisa mengarungi lautan, mengunjungi obyek-obyek wisata dunia yang populer dengan biaya Rp0? ya cuman dengan jalan bekerja di kapal pesiar anda dapat menikmatinya. karena rata-rata kapal pesiar besar melakukan perjalanan keliling dunia. 3. Lebih hemat daripada kerja di darat kerja di kapal pesiar anda tidak perlu mengeluarkan biaya transport, biaya akomodasi, biaya makan (pagi,siang malam) semuanya

Keuntungan menjadi pilot

Image
Bercita-cita Jadi Pilot? Jangan Ragu-ragu, Inilah Keuntungan yang Akan Didapatkan Jika Kamu Menjadi Pilot Menaiki pesawat terbang sungguh mengasyikkan, dengan melihat keindahan alam dari atas dapat menjadi sensasi tersendiri. Tetapi bagaimana jika kamu adalah pilotnya? Sungguh bahagia kan? Tentu saja, kamulah yang akan mengendalikan pesawat itu ke mana arah dan tujuannya. Mungkin banyak dari kalian yang ketika usia masih kecil dan ditanya tentang cita cita ingin menjadi pilot? Alangkah baiknya jika di usia dewasa sekarang ini, kamu meraih cita cita mu dengan menjadi pilot sebenarnya dan bukan mimpi. Tetapi profesi ini bukan hal yang mudah, karena seorang pilot harus bertanggung jawab atas keselamatan seluruh penumpang. Di tahun ini, industri penerbangan di Indonesia sedang mengalami pertumbuhan sebesar 20%. Tentu saja, hal ini merupakan kesempatan emas bagi kamu untuk menjadi seorang pilot. Beberapa penerbangan domestik sekarang ini berlomba-lomba memberikan promo murah untuk

Manfaat Buah Nanas Bagi Kesehatan

Image
Tahukah Anda  manfaat buah nanas ? Jika Anda belum mengetahuinya, maka Anda harus membaca artikel ini. Disinilah Anda akan menemukan khasiat dan manfaat buah nanas. Tapi sebelum membahas tentang manfaat tersebut, kita perlu tahu tentang buah nanas itu sendiri. Buah ini merupakan jenis buah dan tanaman tropis, sehingga tidak heran jika kitabisa dengan mudah menemukan tanaman dan buah nanas di negara kita. Buah nanas pada awalnya didatangkan dari daerah Brazil. Mengingat negara kita merupakan negara iklim tropis, maka buah nanas cocok dibudidayakan di Indonesia. Buah nanas ini memiliki rasa yang manis dan segar. Selain itu, buah nanas juga mempunyai khasiat untuk kesehatan kita. Manfaat Buah Nanas Bagi Kesehatan Dilihat dari kandungan vitamin C, vitamin C dan mineral yang tinggi pada buah nanas, tentu membawa  manfaat buah nanas bagi kesehatan  kita sangat banyak. Kedua jenis vitamin tersebut sangat dibutuhkan oleh tubuh kita, salah satunya adalah berfungsi sebagai penangkal ra

Pramugari Lion Air Bantu Penumpang Melahirkan di Pesawat

Image
 Pramugari Lion Air bernama Putri Norma Yulianawati berhasil membantu seorang penumpang perempuan yang melahirkan di dalam pesawat pada Sabtu  (8/4/2017). Putri yang merupakan pramugari senior Lion Air tersebut saat sedang menjalankan tugasnya di pesawat Lion Air nomor penerbangan JT 972 dengan rute Medan-Batam-Surabaya.Kejadian bermula ketika pesawat bernomor registrasi PK-LGW  dari Medan mendarat di Batam. Setelah proses transit selesai, pesawat mulai proses boarding. Beberapa penumpang sudah mulai masuk pesawat pada sekitar pukul 08.30 WIB.Tiba-tiba seorang pramugari yang berada di belakang pesawat melaporkan bahwa ada penumpang yang hendak melahirkan di dalam pesawat.Putri yang saat itu berada di bagian depan segera menghampiri ke kebelakang. Lewat radio pesawat, Putri juga menginformasikan kepada Pilot In Charge dan petugas ground handling untuk menghentikan proses boarding dan diganti dengan memanggil petugas medis.  Putri juga meminta penumpang yang sudah onboard untuk

Kehidupan Dan Tugas Pramugari Di Pesawat Maskapai Indonesia

Image
Bagaimana kehidupan dan tugas profesi pramugari pesawat di maskapai penerbangan Indonesia seperti garuda, lion air, cathay, air asia, sriwijaya dan citilink. Menjadi pramugari (flight attendant) adalah impian bagi banyak kaum hawa. Jalan-jalan ke seluruh Indonesia dan penjuru dunia, bepergian mengunjungi tempat-tempat wisata yang baru dan menakjubkan, mengenakan baju seragam cantik yang didesain perancang terkenal dan tinggal di hotel yang mewah. Ini adalah  kehidupan pramugari . Selain itu, profesi awak kabin (cabin crew) adalah profesi pilihan yang bergengsi, membanggakan, dan spesial. Bekerja di langit dan bukan di balik meja ditemani pemandangan indah awan, matahari, bulan, dan bintang, tidak terikat waktu kerja rutin dari jam 9 pagi hingga pukul 3 sore, tak ada pekerjaan rumah untuk dibawa pulang dan dibayar dengan gaji tinggi adalah beberapa alasan yang membuat banyak wanita ingin berkarir di dunia ini. Untuk mencapai impian ini, menjadi pramugari sesungguhnya tak

Manfaat Mengkonsumsi Air Putih Bagi Tubuh

Image
Setiap bagian tubuh manusia terbuat dari sel-sel. Protoplasma sebagai materi dasar dari sel terbuat dari lemak, karbohidrat, protein, garam dan elemen serupa yg dikombinasikan dengan air. Air sendiri berfungsi sebagai zat pelarut dan pembawa. Sebuah sel akan bertukar komponen dengan organ tubuh lain melalui proses elektrolisis, dimana pada kondisi normal mineral dan elemen mikro lainnya akan menembus membran sel menuju nucleus melalui proses elektro osmosis. Tubuh memerlukan elektrolit untuk menjalankan fungsi dasarnya. Ketika tubuh kekurangan cairan, maka proses elektrolisis tidak dapat terjadi sehingga sel tubuh akan menjadi kering dan mati. Sehingga untuk menjaga supaya sel tubuh tetap terjaga hidrasinya serta keseimbangan elektrokomia tubuh juga tetap terjaga, maka tubuh memerlukan air. Berdasarkan hasil penelitian selama 25 tahun, , Dr. F. Batmanghelidj MD, seorang ahli kedokteran serta pengarang buku menunjukkan manfaat air bagi berbagai kondisi medis, berikut adalah beberapa dia

Kisah Inspiratif Pramugari Membantu Proses Persalinan Penumpang Di Atas Pesawat

Image
Masih ingat kisah pramugari Merpati Airlines yang membantu proses persalinan penumpang, beberapa waktu lalu? Kasus tersebut menunjukkan menjadi pramugari harus multi-talenta, termasuk membantu proses persalinan. Ceritanya, pesawat Merpati MZ845 dari Timika menuju Makassar dengan pramugari Sherly, Rahmasari, Musyarafatulaela dan Anisah Abdullah melayani penerbangan Timika menuju Makassar. Tiba-tiba salah satu penumpang bernama Harmani yang tengah hamil 28 minggu ingin melahirkan. "Dengan bantuan kru, saya langsung melakukan proses lahiran. Saya teriak ke ibu 'copot celananya bu!' Lalu tak seberapa lama sudah terlihat kepala bayi. Lalu saya tahan kepalanya sampai keluar bayi itu," papar Sherly. Dia mengaku proses kelahiran tersebut menghabiskan waktu sekitar 15 menit. Beruntung bagi Sherly, pendidikan pramugarinya telah membekali proses persalinan di atas pesawat. "Saya ingat kata dokter, plasentanya harus keluar, baru dipotong. Saya langsung tekan perut sang ibu

Pekerjaan Seorang Staff Bandara

Image
Airlines Staff atau Ground Handling Staff / Ground Staff adalah staf di sebuah maskapai penerbangan yang bertugas di darat dan memiliki beberapa tugas antara lain ground handling, cargo handling, dan ticketing. Selain profesi pramugari dan pramugara, ground staff adalah komponen penting dalam kegiatan operasional penerbangan sebuah maskapai. Bisa dikatakan, ground staff adalah pramugari dan pramugara maskapai selama di darat. Lebih detil tugas-tugas Ground Staff adalah ia bertanggung jawab untuk membantu dan melayani penumpang pada saat proses penjualan ticket, menangani bagasi penumpang, menangani kargo pesawat, melakukan loading dan unloading pesawat, membantu penumpang dalam proses check in, boarding, dan disembarking, menyapa penumpang sebelum memasuki pesawat, adalah beberapa tugas sehari-hari seorang ground staff. Untuk dapat menjadi seorang ground staff dibutuhkan pengetahuan dunia penerbangan, keahlian customer service dan complaint handling, penguasaan bahasa asing teruta